Daftar Harga Ready Mix Jakarta Murah per M3

By | January 3, 2024
harga beton ready mix Jakarta

Kami jual ready mix di Jakarta dengan mutu terbaik untuk kebutuhan pembangunan anda. Penawaran Harga ready mix Jakarta 2024 dari kami dijamin murah dan berkualitas.

Perusahaan ready mix di Jakarta sudah menjadi mitra kami sebagai supplier beton ready mix. Berikut daftar harga ready mix Jakarta dengan berbagai mutu.

 

Dibawah ini Daftar penawaran harga beton cor ready mix Jakarta 2024 yang kami jual untuk proyek pengecoran baik untuk skala kecil hingga skala besar.

Tabel Daftar Harga Ready Mix Jakarta 2024

MUTU READY MIX CONCRETE HARGA STANDAR /M3 HARGA MINIMIX /M3
READY MIX JAKARTA K175 IDR 790.000 IDR 1.200.000
READY MIX JAKARTA K225 IDR 830.000 IDR 1.250.000
READY MIX JAKARTA K250 IDR 870.000 IDR 1.300.000
READY MIX JAKARTA K275 IDR 890.000 IDR 1.350.000
READY MIX JAKARTA K300 IDR 910.000 IDR 1.400.000
READY MIX JAKARTA K350 IDR 930.000 IDR 1.450.000
READY MIX JAKARTA K375 IDR 950.000 IDR 1.500.000
READY MIX JAKARTA K400 IDR 970.000 IDR 1.550.000
READY MIX JAKARTA K500 IDR 990.000 IDR 1.60.000

*) Huruf K yang ada pada tabel Harga beton ready mix 2024 Jakarta diatas menunjukan konversi sesuai ketentuan standar PBI 1971 (inisial K/karakteristik).

Keterangan :

  • Harga Jual ready mix Jakarta Murah diatas dapat berubah sewaktu-waktu
  • Harga beton cor Jakarta 2024 tersebut sudah termasuk PPN 10%
  • Pihak pembeli bertanggung jawab dalam penyediaan jalan yang layak, kondisi keamanan lokal yang dapat dilewati truck mixer menuju lokasi proyek
  • Penambahan additive jaya ready mix di Jakarta ditanggung pembeli
  • Akan dilakukan survey terlebih dahulu sebelum dilakukan pengecoran
  • Pembayaran harga beton ready mix Jakarta dilakukan sebelum pengecoran dilakukan

Cara Pesan Beton Cor Ready mix / Jayamix Jakarta

Adapun cara pemesanan harga beton cor Jakarta diatas adalah sebagai berikut:

  • Sebutkan bahwa informasi harga beton ready mix Jakarta adalah dari web jualbetoncor..com
  • Sebutkan dan tentukan dimana lokasi pengecoran akan dilakukan agar kami survey dan mengatur waktu pengiriman beton jayamix Jakarta
  • Setelah harga disepakati maka pemesan wajib mentransfer dana ke nomor rekening perusahaan kami

Untuk lebih jelas mengenai keseluruhan penjelasan dari mulai daftar harga ready mix Jakarta dan teknisnya silakan anda menghubungi ke nomor yang tertera dibawah ini sebagai marketing resmi perusahaan kami bapak Amin di nomor 081318028400

Demi kenyamanan anda dalam bertransaksi maka tidak diperkenankan untuk mentransfer atau menitipkan dana kepada marekting dilapangan.

Pembayaran yang sah hanya ditransfer melalui nomor rekening perusahaan Kami, Kami tidak bertanggung jawab bila pembayaran tidak melalui nomor rekening diatas.

Daftar Mutu Beton Ready Mix di Jakarta dan Kegunaannya

Jual beton cor Jakarta

Beton ready mix adalah campuran semen portland, air dan agregat terdiri pasir dan batu split. Beton ready mix Jakrta produksinya dalam kontrol kualitas yang ketat dan pengangkutanya menggunakan mixer dengan peralatan canggih.

Beton Ready mix Jakrta adalah beton siap pakai yang dibuat di pabrik atau batching plant dengan takaran tertentu, Yang selanjutnya di kirim ke tempat pengecoran menggunakan truk mixer.

Dengan adanya Beton Ready mix Jakarta tentunya memudahkan pengerjaan pengecoran yang ada sebab beton jayamix jakarta sudah dibuat dengan campuran yang tepat dan bisa langsung kita gunakan langsung pada lokasi pengecoran.

Berikut Mutu dan jenis kegunaan beton pada umunya dari Harga Ready mix Jakarta;

JENIS KEGUNAAN BETON MUTU BETON
UNTUK RUMAH DENGAN LUAS <200 M2, DAN LANTAI 1 DAN 2 READY MIX K 225 – K250
UNTUK RUKO LANTAI 1 HINGGA LANTAI 4 READY MIX K 250 – K300
UNTUK JALAN PERUMAHAN (MASUK TRUK RINGAN) READY MIX K225 – K350
UNTUK JALAN KABUPATEN ATAU PROVINSI READY MIX K300 – K500
UNTUK LANTAI PABRIK READY MIX K350 <
UNTUK KOLAM RENANG  READY MIX K350 <

Daftar Wilayah Jangkauan Ready mix Beton Cor Jakarta

Untuk Wilayah Harga Beton Jayamix Kota Jakarta Pusat ialah;

Wilayah Ready Mix Jakarta Pusat

Kelurahan

Cempaka Putih Cempaka Putih Barat, Cempaka Putih Timur, Rawasari
Gambir Cideng, Duri Pulo, Gambir, Kebon Kelapa, Petojo Selatan, Petojo Utara
Johar Baru Galur, Johar Baru, Kampung Rawa, Tanah Tinggi
Kemayoran Cempaka Baru, Gunung Sahari Selatan, Harapan Mulya, Kebon Kosong, Kemayoran, Serdang, Sumur Batu, Utan Panjang
Menteng Cikini, Gondangdia, Kebon Sirih, Menteng, Pegangsaan
Sawah Besar Gunung Sahari Utara, Karang Anyar, Kartini, Mangga Dua Selatan, Pasar Baru
Senen Bungur, Kenari, Kramat, Kwitang, Paseban, Senen
Tanah Abang Bendungan Hilir, Gelora, Kampung Bali, Karet Tengsin, Kebon Kacang, Kebon Melati, Petamburan

Untuk Wilayah Harga Beton Ready mix Terbaru Jakarta Selatan ialah;

Wilayah Ready Mix Jakarta Selatan

Kelurahan

Cilandak Cilandak Barat, Cipete Selatan, Gandaria Selatan, Lebak Bulus, Pondok Labu
Jagakarsa Ciganjur, Cipedak, Jagakarsa, Lenteng Agung, Srengseng Sawah, Tanjung Barat, –
Kebayoran Baru Cipete Utara, Gandaria Utara, Gunung, Kramat Pela, Melawai, Petogogan, Pulo, Rawa Barat, Selong, Senayan
Kebayoran Lama Cipulir, Grogol Selatan, Grogol Utara, Kebayoran Lama Selatan, Kebayoran Lama Utara, Pondok Pinang
Mampang Prapatan Bangka, Kuningan Barat, Mampang Prapatan, Pela Mampang, Tegal Parang
Pancoran Cikoko, Duren Tiga, Kalibata, Pancoran, Pengadegan, Rawajati,
Pasar Minggu Cilandak Timur, Jati Padang, Kebagusan, Pasar Minggu, Pejaten Barat, Pejaten Timur, Ragunan
Pesanggrahan Bintaro, Pesanggrahan, Petukangan Selatan, Petukangan Utara, Ulujami
Setiabudi Guntur, Karet Kuningan, Karet Semanggi, Karet, Kuningan Timur, Menteng Atas, Pasar Manggis, Setiabudi
Tebet Bukit Duri, Kebon Baru, Manggarai Selatan, Manggarai, Menteng Dalam, Tebet Barat, Tebet Timur

Untuk Wilayah Harga Ready mix Jakarta Timur ialah

Wilayah Ready Mix Jakarta Timur

Kelurahan

Cakung Cakung Barat, Cakung Timur, Jatinegara, Penggilingan, Pulo Gebang, Rawa Terate, Ujung Menteng
Cipayung Bambu Apus, Ceger, Cilangkap, Cipayung, Lubang Buaya, Munjul, Pondok Ranggon, Setu
Ciracas Cibubur, Ciracas, Kelapa Dua Wetan, Rambutan, Susukan
Duren Sawit Duren Sawit, Klender, Malaka Jaya, Malaka Sari, Pondok Bambu, Pondok Kelapa, Pondok Kopi
Jatinegara Bali Mester, Bidara Cina, Cipinang Besar Selatan, Cipinang Besar Utara, Cipinang Cempedak, Cipinang Muara, Kampung Melayu, Rawa Bunga
Kramat Jati Balekambang, Batu Ampar, Cawang, Cililitan, Dukuh, Kramat Jati, Tengah
Makasar Cipinang Melayu, Halim Perdana Kusuma, Kebon Pala, Makasar, Pinang Ranti
Matraman Kayu Manis, Kebon Manggis, Pal Meriam, Pisangan Baru, Utan Kayu Selatan, Utan Kayu Utara
Pasar Rebo Baru, Cijantung, Gedong, Kalisari, Pekayon
Pulo Gadung Cipinang, Jati, Jatinegara Kaum, Kayu Putih, Pisangan Timur, Pulo Gadung, Rawamangun

Untuk Wilayah Harga Beton Jayamix Jakarta Barat Murah Meliputi;

Wilayah Ready Mix Jakarta Barat

Kelurahan

Cengkareng Cengkareng Barat, Cengkareng Timur, Duri Kosambi, Kapuk, Kedaung Kali Angke, Rawa Buaya
Grogol Petamburan Grogol, Jelambar Baru, Jelambar, Tanjung Duren Selatan, Tanjung Duren Utara, Tomang, Wijaya Kusuma
Taman Sari Glodok, Keagungan, Krukut, Mangga Besar, Maphar, Pinangsia, Taman Sari, Tangki
Tambora Angke, Duri Selatan, Duri Utara, Jembatan Besi, Jembatan Lima, Kali Anyar, Krendang, Pekojan, Roa Malaka, Tambora, Tanah Sereal
Kebon Jeruk Duri Kepa, Kebon Jeruk, Kedoya Selatan, Kedoya Utara, Kelapa Dua, Sukabumi Selatan, Sukabumi Utara
Kalideres  Kalideres, Kamal, Pegadungan, Semanan, Tegal Alur
Palmerah Jatipulo, Kemanggisan, Kota Bambu Selatan, Kota Bambu Utara, Palmerah, Slipi
Kembangan Joglo, Kembangan Selatan, Kembangan Utara, Meruya Selatan, Meruya Utara, Srengseng

Untuk Wilayah Harga Cor Jayamix di Jakarta Utara adalah;

Wilayah Ready Mix Jakarta Utara

Kelurahan

Cilincing Cilincing, Kalibaru, Marunda, Rorotan, Semper Barat, Semper Timur, Sukapura
Kelapa Gading Kelapa Gading Barat, Kelapa Gading Timur, Pegangsaan Dua
Koja Koja, Lagoa, Rawa Badak Selatan, Rawa Badak Utara, Tugu Selatan, Tugu Utara
Pademangan Ancol, Pademangan Barat, Pademangan Timur
Penjaringan Kamal Muara, Kapuk Muara, Pejagalan, Penjaringan, Pluit
Tanjung Priok Kebon Bawang, Papanggo, Sungai Bambu, Sunter Agung, Sunter Jaya, Tanjung Priok, Warakas

Cabang Pengiriman Beton Ready Mix di Jakarta

Tempat Produksi / Batching Plant Beton Ready mix dijakarta kini sudah banyak ditemui pada beberapa daerah, antara lain Jakarta Barat, Timur, Utara, Selatan juga Jakarta Pusat.

Bagi Anda yang berada diseluruh wilayah Kota Jakarta, tidak perlu khawatir jika ingin menggunakan beton readymix untuk bangunan Anda.

Berikut ini beberapa Alamat Cabang Pabrik Beton/Batching Plant Ready Mix di daerah Jakarta :

Jakarta Pusat
Pengiriman dari Batchingplant ; Sudirman – Tanah Abang – Setia Budi

Jakarta Barat
Pengiriman dari Batchingplant ; Cengkareng – DKB Cilincing – Puri Kembangan

Jakarta Utara
Pengiriman dari Batchingplant ; Cakung Pulo Gading – Cakung – DKB (Cilincing)

Jakarta Timur
Pengiriman dari Batchingplant ; Cakung – Pulo Gadung – Harapan Indah – Jati Asih – Setia Budi – Cempaka Putih – Cibubur

Jakarta Selatan
Pengiriman dari Batchingplant ; Jati Asih – BSD – Setia Budi – Sudirman

Jangkauan pengiriman dari tempat produksi ke proyek yaitu 30 KM. Waktu pengiriman tersedia 7 Hari 24 Jam. Namun untuk pengecoran Hari Minggu, dapat mengkonfirmasikan terlebih dahulu, karena pada hari libur tersebut biasanya ada beberapa plant yang libur.

Untuk Anda yang berada di daerah jam macet, jika ingin mengerjakan pengecoran pada malam hari, kami harapkan dapat mengerjakannya di atas jam 21.00.

Layanan Kami

Sebelum ke Harga Ready mix Jakarta, perlu kami informasikan juga kepada Anda. Kami melayani pemesanan beton ready mix untuk wilayah jabodetabek dan sekitarnya.

Selain beton ready mix, kami juga melayani penyewaan Alat Pompa Beton, Jasa Trowel Beton plus Floorhardener, Vibrator Beton dan Jasa Pengecatan Lantai Beton (Epoxy).

Bagi Anda yang menginginkan jasa kami, hubungi nomor kami pada website ini jika ingin berkonsultasi.

Kenapa Memilih Kami ?

  • Harga Ready Mix Lebih Kompetitif untuk Jakarta
  • Free Konsultasi untuk konstruksi bangunan beton lebih baik oleh tim Ahli
  • Survey Gratis yang meliputi pengecekan akses jalan, kesiapan konstruksi, pengukuran kebutuhan, juga saran terbaik untuk konstruksi Bangunan Anda
  • Pendampingan saat pengerjaan yang berguna untuk kelancaran pada saat pekerjaan berlangsung hingga selesai

Pertanyaan Seputar Pemesanan Ready mix murah Jakarta

Persiapan yang paling penting yang harus dipersiapkan yaitu kelayakan jalan untuk dilalui oleh truk mixer beton, bila ada gapura maka petimbangan lain harus dilakukan. Berkoordinasi dengan lingkungan setempat

Tidak, semua dana ditransfer pada rekening perusahaan

Ya tentu, semua biaya pengiriman sudah kami tanggung

Tidak, untuk harga jasa sewa sila hubungi kami

Tidak, untuk mobilisasi merupakan tanggung jawab dari pemesan

Anda dapat memesan dari kami langsung tidak perlu datang ke batching plant. Hubungi kami melalui kontak yang telah kami sediakan pada laman ini

Pembayaran ready mix dapat dilakukan dengan cara transfer pada nomor rekening perusahaan

Bila anda memiliki pekerjaan pengecoran untuk lantai satu lebih maka beton ready mix harus menggunakan pompa beton (concrete pump)

Harga beton cor ready mix tergantung dari mutu betonnya, contoh paling banyak digunakan mutu beton K225 harga per kubiknya Rp. 800.000 /m3 dengan pengiriman truk standar

Armada pengiriman beton ready mix terdiri dari dua jenis truk yaitu truk standar dan truk mini, untuk jumlah kubikasi truk standar yaitu 7 kubik sedangkan truk mixer mini 3 kubik

Minimum pemesanan beton ready mix yaitu sebanyak 1 truk mixer

Demikian penawaran harga beton ready mix Jakarta 2024

baik itu Jayamix juga harga readymix minimix yang dapat kami infromasikan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *